Debat presiden putaran pertama akan berlangsung hari ini, acara utama menjelang pemilu yang berisiko.
Pada saat yang sama pasar sedang menunggu perkembangan langkah-langkah stimulus AS y.a.d. dimana Demokrat merilis proposal senilai USD 2,2 triliun dalam upaya untuk memecahkan kebuntuan dalam perbincangan dengan Republik. Perdebatan terjadi pada pukul 01:00 GMT sementara fokus beralih pada potensi kejatuhan pasar karena bertepatan dengan indikasi persetujuan dari stimulus fiskal, penting diingat dalam pendekatan akhir bulan dan kuartal yang dapat memperburuk volatilitas.
Selain itu dalam minggu ini, ada juga ancaman PHK / cuti besar-besaran dari maskapai-1 Oktober karena ketentuan paket CARES berakhir. Kepercayaan konsumen September menjadi berita utama pada hari Selasa, diikuti hari Rabu dengan laporan penghasilan pribadi ADP, ISM September, penjualan kendaraan, pendapatan dan konsumsi Agustus. Kamis memiliki frekuensi tinggi klaim pengangguran sebelum rilis nonfarm payrolls pada hari Jumat.
Debat malam ini, tidak hanya bergantung pada debat pertama saja, tetapi karena debat tersebut mungkin akan menghadirkan pemenang yang jelas, ditengah kampanye yang terbatas karena Covid-19.
Para kandidat akan ditanyain selama 90 menit, tanpa jeda iklan, menurut Komisi Debat Presiden. Menjelang perdebatan, orang yang rentan terlihat sepertinya Trump, menyusul laporan New York time bahwa presiden tidak membayar pajak penghasilan selama 11 tahun. Namun dia debater yang sangat efektif dan brutal, sehingga akan menarik untuk melihat bagaimana dia akan mengatasi serangan apapun. Harap dicatat bahwa di beberapa negara bagian pemungutan suara telah dimulai melalui surat atau secara langsung.
Perdebatan akan berlangsung di Case Western Reserve University dan Cleveland Clinic di Cleveland, dengan topics selected by Wallace, moderator pertama debat presiden 2020, adalah:
- The Trump and Biden Records – rekam jejak
- The Supreme Court – supremasi hukum
- Covid-19
- The Economy
- Race and Violence in our Cities – S.A.R.A
- The Integrity of the Election – Integrasi Pemilu
Di bawah ini Anda juga dapat menemukan jajak pendapat nasional terbaru sebelum debat.
Berdasarkan penelitian UBS di bawah ini kami melampirkan platform kebijakan kampanye masing-masing Pihak:
Click here to access the Economic Calendar
Andria Pichidi – Market Analyst
Disclaimer : Materi ini disediakan sebagai komunikasi pemasaran umum dengan tujuan hanya sebagai informasi semata dan bukan sebagai riset investasi independen. Di dalam komunikasi ini tidak mengandung saran maupun rekomendasi investasi atau permintaan dengan maksud untuk pembelian atau penjualan instrumen keuangan apa pun. Semua informasi yang disajikan berasal dari sumber yang terpercaya, bereputasi baik. Segala informasi yang memuat indikasi kinerja masa lalu bukan merupakan jaminan atau indikator atas kinerja masa depan yang bisa diandalkan. Pengguna harus menyadari, bahwa segala investasi dalam Produk dengan Leverage memiliki tingkat ketidakpastian tertentu dan bahwa segala investasi sejenis ini melibatkan risiko tingkat tinggi yang kewajiban dan tanggung jawabnya semata-mata ditanggung oleh pengguna. Kami tidak bertanggung jawab atas kerugian yang timbul dari investasi apa pun yang dilakukan berdasarkan informasi yang disediakan dalam komunikasi ini. Dilarang produksi ulang atau mendistribusikan lebih lanjut komunikasi ini tanpa izin tertulis sebelumnya dari kami.
Peringatan Risiko : Perdagangan Produk dengan Leverage seperti Forex dan Derivatif mungkin tidak cocok bagi semua investor karena mengandung risiko tingkat tinggi atas modal Anda. Sebelum melakukan perdagangan, harap pastikan bahwa Anda memahami sepenuhnya kandungan risiko yang terlibat, dengan mempertimbangkan tujuan investasi dan tingkat pengalaman Anda dan bila perlu carilah saran dan masukan dari pihak independen.